Sabtu, 27 Oktober 2012

Hari Terbaik Dalam Hidupku

Hari bersamamu, hari terbaik dalam hidupku, kesejukan yang memelukku karenamu di sisiku...

Langit berwarna hitam pekat, malam yang datang menghadirkan seka-sekat, ada rindu yang menghuni hati yang sedang sekarat...

Kau putri penghuni mimpi, pelangi di matamu adalah telaga penghapus sepi, teruntuk kamu sang pujaan hati, kaulah embun penyejuk hati..

Komentari..

0 komentar:

Posting Komentar